MEDIAZINE



Dear kota hujan..

Setelah penantian panjang akhirnya kami muncul ke permukaan, walau dengan ideology yang mulai usang. Tapi kami percaya “tidak ada mati yang benar-benar mati”.

Bagi kami mediazine adalah tempat pelarian, sama seperti zine lainnya “Tempat meluapkan amarah sekaligus rasa cinta yang tak terucapkan.

Semboyan kami sederhana: Jadilah yang berkelas meski itu minoritas. Jelasnya, Kami bukan kelompok kiri apalagi anggota partai kanan.

Yang kami suarakan adalah suara jalanan. Suara perlemen jalanan!

Ketidakpuasan,keputusasaan dan semua kegundahan yang telah larut dalam satu larutan yang majemuk.

Asal kalian tahu, kami adalah barang lama. Yang sudah semestinya tinggal di lemari pustaka. Berjejeran dengan benda-benda pusaka lainnya. Dan tidur di samping emas berbata.

Tapi kami belum mati! Kami memilih berREINKARNASI!

INGAT!! KETIKA KITA HIDUP KITA ADALAH PEJUANG. DAN KETIKA KITA MATI, KITA  ADALAH PAHLAWAN.

WE ARE ALL CONNECTED, KITA SEMUA TERHUBUNG “DARI KAMI MEDIAZINE". PERSEMBAHAN UNTUKMU KAWANKU, SIAPAPUN DIRIMU, DIAMANAPUN DIRIMU...

TTD: @zerockParzidink


Script IKLAN MEDIAZINE durasi: 1 menit.
follow juga ig kami @mediazine_
atau hub email kami Republic.zine@gmail.com